Peserta KB Aktif berdasarkan Jenis Metode Kontrasepsi Modern di Kabupaten Gunung Mas Tahun 2022

Menampilkan Data Terpilih

Metode kontrasepsi modern adalah metode kontrasepsi yang memerlukan alat maupun bahan kimia, serta memerlukan obat-obatan. Metode ini umumnya membutuhkan bantuan tenaga kesehatan sehingga harus datang ke klinik atau rumah sakit.

Organisasi Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak
Groups
Tags Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak
Tanggal Dibuat 05-07-2023 02:13
Tanggal Update 11-07-2023 01:37
Frekuensi Penerbitan TAHUNAN
Relevansi Data 2022
Tahun Pembuatan 2022
Nama Penginpu Data Rahmy

Tabulasi Data

KODE KECAMATAN SUNTIK PIL KONDOM IMPLAN IUD VASEKTOMI TUBEKTOMI MAL
01 SEPANG 894 46 0 100 9 1 20 1
02 KURUN 1581 85 16 460 14 0 28 0
03 TEWAH 1506 83 5 209 16 5 23 0
04 KAHAYAN HULU UTARA 869 13 1 111 2 0 15 0
05 RUNGAN 946 60 6 134 8 0 17 0
06 MANUHING 799 118 10 136 13 0 21 0
07 MIHING RAYA 844 42 3 29 4 0 23 0
08 DAMANG BATU 308 0 0 30 0 0 6 0
09 MIRI MANASA 417 5 0 27 0 0 2 0
10 RUNGAN HULU 451 9 0 140 2 0 6 0
11 MANUHING RAYA 515 15 1 59 2 0 11 0
12 RUNGAN BARAT 571 31 1 95 0 0 3 0

Chart Sumber Data